Kamis, 25 September 2014

Kalimat Utama, Gagasan Utama, Berita


 A. Kalimat Utama dan Gagasan Utama

Kalimat utama :
- Kalimat yang dipakai sebagai dasar pengembangan paragraf
- Kalimat yang cakupan maknanya paling luas

Gagasan utama / ide utama :
- Inti dari kalimat utama
- biasanya berupa S+P+O

Macam-macam paragraf
1. Paragraf Deduktif    : gagasan utama diawal paragraf
2. Paragraf Induktf      : gagasan utama diakhir paragraf
3. Paragraf Campuran : gagasan utama diawal paragraf dan diulang lagi diakhir paragraf
4. Paragraf Innertif      : gagasan utama ditengah paragraf
5. Paragraf Destrip     : gagasan utama menyebar diseluruh paragraf

 B. Membaca Berita

- Persamaan isi berita
- Perbedaan susunan berita

Unsur-unsur Berita                                          
- Siapa / pelaku berita
- Apa inti berita (judul berita)
- Kapan / waktu peristiwa terjadi
- Dimana / tempat / lokasi pristiwa berlangsung
  (empat unsur diatas merupakan Headnews / Paragraf pertama)
- Mengapa / alasan peristiwa itu trejadi
- Bagaimana / proses peristiwa itu trejadi



Tidak ada komentar:

Posting Komentar